![]() |
Zingiber Officinale Rose |
Menurut penelitian Tsumara Research Institute for Pharmacology di Jepang & Rusia menyimpulkan bahwa Jahe Merah ( Zingiber Officinale Rose) memiliki potensi kardiotonik yang sangat bermanfaat.
Di antaranya adalah:
- Menambah dan memulihkan stamina
- Meningkatkan kerja otot jantung
- Melancarkan sirkulasi darah
- Mengatasi rasa lelah
- Meningkatkan vitalitas seksual
- Merangsang saluran pernapasan vasomotor ( syaraf yang mempengaruhi penyempitan pembuluh darah)
- Meredakan flu dan semua gejalanya
No comments:
Post a Comment